Kamis, 16 Juni 2011

LRT Kuala Lumpur


Inilah Light Rail Transit di Kuala Lumpur, Malaysia. Dibuat oleh Bombardier, LRT ini didesain driverless, tanpa masinis. Wah, kalau terjadi coallision, tabrakan, siapa yang dikambing-hitamkan ya? he...

Terbayangkan, bila LRT--yang ringan seperti ini, dibangun di tengah-tengah jalan layang non tol dari Antasari-Blok M langsung tancap ke HI dan Kota, dan Kampung Melayu-Tanah Abang langsung tancap sampai Pondok Kopi dan Bekasi? ah, jangan bermimpi, wong pemimpin kota Jakarta yang ahli saja tak berpikir ke sana...


fotografer: haryo damardono, 2009

Tidak ada komentar:

Posting Komentar